
Deinotherium adalah mamalia darat terbesar ketiga didunia, hanya Indricotherium dan Mammoth Sungai Songhua ( Mamuthus Sungari ) yang menandinginya (walaupun Mammuthus imperator bisa hampir sebesar Mammuthus Sungari ). Deinotherium jantan dapat tumbuh setinggi 3,5 hingga 4,2 meter pada pundaknya, walaupun beberapa spesimen besar bisa mencapai 5 meter. Beratnya diperkirakan mencapai 5 sampai 10 ton, dengan jantan besarnya yang dapat mencapai 14 ton.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar